Tagging Inovasi

Dosen Unpad Dinobatkan sebagai Periset Muda Terbaik Indonesia 2025, Dari Laboratorium ke Panggung Dunia

Buntora konsisten kembangkan riset kesehatan laut lewat pendekatan molekular, multidisipliner, dan kaitkan isu energi, sumber daya air, sekuester karbon laut.

Mendag Busan Lepas Ekspor Serentak Delapan Provinsi Senilai Rp978 miliar, Dorong Ekspor Inklusif

Produk yang diekspor yakni komponen elektrik kendaraan, panel surya, hasil laut, perkebunan, makanan, dan dekorasi rumah produksi UMKM maupun usaha besar.

10 UKM Pangan Berbahan Dasar Terigu Jadi Finalis Bogasari SME Award 2025, Inovatif dan Melek Digital

Total ada 119 UKM yang mendaftar untuk mengikuti Bogasari SME Award 2025. Mereka berasal dari 37 kabupaten dan 32 kota dari 19 provinsi di Indonesia.

Gitar JR Sanjaya Buatan Klaten, Siap Mengalunkan Nada di Pasar Dunia

Gitar JR Sanjaya tumbuh menjadi jenama yang merajai platform niaga elektronik Shopee. Lebih dari 3.000 gitar diproduksi para perajin lokal Setiap bulan.

Libatkan Kampus, Menkop sebut Peran Gen Z Dapat Membawa Kopdes Merah Putih Lebih Modern

Koperasi dan kampus didorong masuk ke sektor produksi dengan berperan sebagai produsen. Produk-produk yang dihasilkan dapat dijual di Kopdes/Kel Merah Putih.

Wamendag Roro Kunjungi Apple Developer Academy, Jajaki Kerja Sama Bidang Pemasaran Produk UMKM

Pemasaran butuh dukungan teknologi dan penggunaan aplikasi agar optimal. Dengan cara pemasaran yang baik, potensi produk UMKM Indonesia mudah tertangkap buyer.

Lihat Proses Produksi Namira Ecoprint, Mendag Busan: Inovasi, Kualitas, dan Keberlanjutan Kunci UMKM Mendunia

Meskipun belum melakukan ekspor dalam skala besar, UMKM Namira Ecoprint berhasil menarik minat buyer dari mancanegara, seperti Meksiko, Italia, dan Kanada.

Kunci Membangun Ketahanan Ekonomi Pastikan UMKM Berpartisipasi Penuh dalam Rantai Pasok global

Total perdagangan ASEAN-Jepang mencapai USD236,4 miliar. Ekspor utama ASEAN ke Jepang pada 2024 yakni gas bumi, sirkuit elektronik terintegrasi, dan batu bara.

Hadiri Anugerah Produk Indonesia 2025, Mendag Busan Pertegas Peran Kemendag Perkuat Daya Saing UMKM Indonesia

Program Desa BISA Ekspor bertujuan mengangkat potensi ekonomi rakyat dari tingkat akar rumput. Dari 2.300 desa yang diidentifikasi, 734 desa siap ekspor.

Baru Dilantik, Kepala BRIN Arif Satria akan Kawal Program Prioritas Terkait Pangan, Energi, dan Air

BRIN akan melakukan konsolidasi nasional di bidang riset dan inovasi. Kolaborasi harus diperkuat secara horizontal antarlembaga dan vertikal dengan pemda.