Tagging Singkong

Dorong Mocaf Banjarnegara Bisa Substitusi Gandum Impor, Kemen UMKM Sediakan Skema Pembiayaan

Sebagai satu-satunya pabrik Mocaf di Banjarnegara dan satu dari dua produsen Mocaf di Jawa Tengah, UD Usaha Mandiri disiapkan jadi proyek percontohan nasional.

Lepas Ekspor Opak Singkong Ke Brunei, Menteri UMKM: Perkuat Ekosistem Rantai Pasok Lewat Kumitra

Selain program Kumitra yang perkuat ekosistem rantai pasok, Pemerintah juga berorientasi pada pemberdayaan kelompok perempuan dan penyandang disabilitas.

Jaga Pasokan Barang Strategis, Mendag Busan Teken Permendag Impor Ubi Kayu dan Etanol

Permendag 31 dan Permendag 32 Tahun 2025 merupakan langkah untuk menyeimbangkan kebutuhan industri dengan perlindungan petani dan kepentingan nasional.

Pimpin Ratas di Hambalang, Presiden Instruksikan Listrik Pedesaan Tenaga Surya dan Bahas Giant Sea Wall ‘

Di sektor pertanian pemerintah akan mengambil kebijakan khusus untuk selesaikan masalah ubi kayu, singkong, dan tapioka, dengan pemda dan pelaku industri.

Ciptakan Inovasi dari Kulit Singkong, Jeruk dan Sekam Padi, Dua Mahasiswa Unpad Raih Penghargaan di AIGIS

Diah dan Hasya bawa karya berjudul BIOSTAY: Biopackaging Berbasis Selulosa Limbah Kulit Singkong dan Sekam untuk Green Economy dan Transformasi Bisnis Digital.

Bapanas/NFA Dorong UMKM Pangan Lokal Bangkitkan Ekonomi Pedesaan

UMKM KWT Putri 21 di Gunungkidul dan Mocafetela di Cilacap memakai bahan baku singkong dari petani lokal, sehingga membantu meningkatkan kesejahteraan petani.

Daerah Penghasil Singkong di Jawa Barat, UMKM Ini Ubah Singkong Jadi Produk Super Laris!

Keripik Singkong dari daerah penghasil singkong di Jawa Barat menjadi pilihan populer. Temukan inovasi lezat dari UMKM kreatif di daerah penghasil singkong!