Tagging Pengawasan

KKP Gandeng Polri Awasi Hasil Perikanan Bebas Radioaktif, Pastikan Aman Dikonsumsi Jelang Nataru

Pengawasan lapangan menyasar sektor hulu ikan, udang, serta lobster. Meliputi tambak pembesaran dan perbenihan) yang ada di Provinsi Bangka Belitung dan NTB.

Jelang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 Kemendag Intensifkan Pengawasan Distribusi MINYAKITA

PT Mahesi Agri Karya berkomitmen menyalurkan sebanyak 166 ribu liter MINYAKITA untuk memenuhi kebutuhan di Nusa Tenggara Timur (NTT), Maluku, dan Papua.

Jelang Nataru, Kemendag Siapkan Tiga Program Diskon Belanja Nasional Mulai Desember sampai 4 Januari 2026

Program belanja nasional terdiri atas Harbolnas, EPIC Sale, dan BINA Great Sale Indonesia 2025 yang berlangsung mulai 1 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026.

Lindungi Pasar Domestik, Pemerintah Musnahkan 500 Bal Balpres Ilegal Hasil Pengawasan di Kabupaten Bogor

Pemusnahan merupakan tindak lanjut hasil pengawasan Kemendag, BIN, dan BAIS TNI. Sebanyak 19.391 balpres diduga dari Korea Selatan, Jepang, dan Tiongkok.

Perkuat Perlindungan Konsumen, Indonesia-Timor Leste Adakan Program Magang Metrologi Legal

Program magang tidak hanya berfokus pada aspek teknis, tetapi juga jadi wahana membangun jejaring kerja sama yang lebih erat antara Indonesia dan Timor Leste.

Menkop Ferry: Pastikan Pengawasan Internal, Eksternal Kopdes Merah Putih dengan Perkuat Tata Kelola

Tahap operasionalisasi Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih direncanakan mulai Oktober 2025 dengan anggaran yang telah disetujui oleh Menteri Keuangan.

Waspada Penjualan Bayi! Pemkot Bandung Perintahkan Rumah Sakit Perketat Pengamanan

Wakil Wali Kota Bandung Erwin memerintahkan rumah sakit untuk memperketat pengawasan usai isu penjualan bayi. Polisi dan TNI diminta bantu jaga keamanan.

Cegah Penyimpangan, Menkop Gandeng Kejagung dan KPK Awasi 80 Ribu Kopdes Merah Putih

Menkop Budi Arie menggandeng Kejagung dan KPK untuk awasi Kopdes Merah Putih. Tujuannya cegah fraud dan pastikan koperasi tumbuh, transparan, dan akuntabel.

Kemendag Lakukan Pengawasan Distribusi MINYAKITA di Indonesia Timur, Dorong Pemerataan Distribusi

Kemendag berharap semakin banyak produsen ikut mendistribusikan MINYAKITA ke Papua, Maluku, dan wilayah Indonesia timur lainnya, dengan harga sesuai HET.

Stok LPG 3 Kg di Bandung Aman, Wali Kota Farhan: Spekulan akan Ditindak

Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan memastikan stok LPG 3 kg aman. Pemkot intensif berpatroli distribusi dan tindak spekulan yang timbun barang subsidi.