Selain Kenaikan Gaji PNS, Ini Sederat Poin Penting yang Tertuang dalam Perpres 79/2025
Perpres 79/2025 menetapkan kenaikan gaji PNS sebagai program prioritas. Selain itu, ada revisi kurs rupiah, emisi gas rumah kaca, hingga stok utang pemerintah.