Tagging Mou

Perkuat Ekosistem Usaha Berdaya Saing, Kementerian UMKM Berkolaborasi dengan ADKASI

Dukungan DPRD kabupaten akan dorong lahirnya kebijakan UMKM lebih progresif, adaptif, dan responsif menghadapi tantangan ekonomi digital dan persaingan global.

Inilah Tujuh Kerja Sama Indonesia dengan Pakistan di Berbagai Bidang

Salah satu dari tujuh kerja sama antara Pemerintah Indonesia dan Pakistan adalah MoU SMESCO dengan SMEDA dalam Fasilitasi Usaha Kecil dan Menengah (UKM)

Unpad Gandeng PT Kardia Indonesia Bangun Rumah Sakit Pendidikan di Jalan Dipati Ukur Bandung

Pembangunan rumah sakit pendidikan Unpad diharapkan dapat menjadi pusat pelayanan kesehatan, pendidikan, serta riset kedokteran bertaraf internasional.

Produk Makanan- Minuman, Furnitur, dan Fesyen Indonesia Paling Diminati Misi Dagang Buyer AS

Misi dagang asosiasi bisnis Amerika Serikat, AACC membuka peluang bagi pelaku UMKM untuk memperluas jejaring, mempromosikan produk, dan mengembangkan usaha.

Di Pameran Kesehatan Jerman, Sarung Tangan Medis Indonesia Catat Potensi Transaksi Rp200 Miliar

Dua MoU yang ditandatangani di Pameran Medica 2025 mencakup pembelian produk Sarung tangan medis dan investasi pengembangan teknologi kesehatan di Indonesia.

ITPC Busan Teken MoU dengan Pemerintah Kota Goyang, Dorong Pemasaran Kopi Indonesia di Korea Selatan

Dengan konsumsi kopi di Korea Selatan yang terus meningkat, eksportir kopi Indonesia bisa memanfaatkan pusat distribusi kopi milik Kota Goyang secara maksimal.

Koperasi SBW, dari Arisan 35 Perempuan hingga Punya Aset Ratusan Miliar, Inspirasi Bagi Kopdes Merah Putih

Koperasi SBW bukan hanya mampu bertahan, tapi berkembang dengan aset Rp244 miliar, punya 10 ribu anggota, dan tiga unit usaha yaitu toko, simpan pinjam, jasa.

Diminati Pasar Rusia, Gula Kelapa UMKM Asal Salatiga Hasilkan MoU Ekspor Rp2,33 Miliar

Perdagangan Indonesia dengan Rusia akan terus meningkat. Terlebih, Indonesia akan segera menandatangani perjanjian perdagangan bebas dengan Uni Ekonomi Eurasia.

131 Penandatanganan MoU Eksportir- Buyer Senilai USD9,98 Miliar di Hari ke-1 TEI 2025, Mendag Sambut Positif

Produk-produk dengan MoU terbanyak yakni batu bara, investasi energi biru, emas, biodiesel, dan furnitur. Kemendag memastikan realisasi MoU dan terus memonitor.

Trade Expo Indonesia (TEI) ke-40 Resmi Dibuka Hari Ini

Malaysia menjadi negara asal buyer terbanyak untuk TEI 2025, yaitu 769 orang, diikuti Tiongkok 605 orang, India 594 orang, kemudian Nigeria dan lainnya.