Tagging Fajarini Puntodewi

Kemendag Gandeng Jetro Gelar Business Matching, Buka Jalan 30 UMKM Indonesia Ekspor ke Jepang

Kegiatan business matching UMKM bersama perusahaan ritel Jepang diharapkan menghasilkan kesepakatan yang dapat berkembang menjadi kerja sama berkelanjutan.

Kemendag Gelar Jejaring Bisnis untuk Ekspor, Perkuat Akses Pasar Global ke Enam Negara Mitra

Eksportir Indonesia mempresentasikan produk unggulan secara langsung sekaligus memperoleh masukan mengenai karakteristik dan regulasi pasar negara tujuan.

Lewat Program S’RASA Kecap Indonesia Siap Maniskan Pasar Kuliner Belanda, Nilai Kontrak Capai Rp2 Miliar

Kecap Indonesia miliki karakter khas dan cita rasa unik yang belum tertandingi produk serupa di Belanda. Kecap Bango menjadi pilihan utama konsumen di Belanda.

Pelaku UMKM Mojokerto Ekspor Perdana Molase ke Australia, Hasil Pendampingan Export Center Surabaya

Keberhasilan CV Mitra Tata Usaha dapat memotivasi lebih banyak desa untuk mengembangkan produk berkualitas dan berdaya saing ang ditunjukkan ke pasar global.

Kemendag Dorong Desa Binaan di Jawa Timur Mendunia, 171 Desa Siap Ekspor

Desa BISA Ekspor merupakan program kolaborasi dan gerakan bersama antara pemerintah dan swasta untuk menjadikan desa motor penggerak ekspor Indonesia.

Di Pameran Kesehatan Jerman, Sarung Tangan Medis Indonesia Catat Potensi Transaksi Rp200 Miliar

Dua MoU yang ditandatangani di Pameran Medica 2025 mencakup pembelian produk Sarung tangan medis dan investasi pengembangan teknologi kesehatan di Indonesia.

Delapan Perusahaan Alat Kesehatan Unggulan Indonesia Hadir di Medica 2025, Jerman, Dorong Daya Saing Global

Berdasarkan data Statista, ekspor peralatan kesehatan Indonesia ke dunia mencapai USD3,34 miliar pada 2023 dan meningkat hingga 200% selama periode 2020—2023.

Hasil Ujian Akhir Siswa Islamic Fashion Digelar di JMFW 2026, Potret Masa Depan Modest Fashion Indonesia

Para siswa telah menjalani magang wajib selama tiga bulan. Pengalaman di panggung peragaan sangat penting dalam transisi menuju dunia profesional sesungguhnya.

JMFW 2026 Dimulai, Mendag Busan Targetkan Transaksi USD10 Juta

Modest fashion bukan sekadar tren berpakaian, melainkan cerminan identitas diri, karakter, serta nilai-nilai budaya dan keanggunan masyarakat Indonesia.

Ajang Modest Fashion Terbesar di Indonesia Mulai Digelar Besok! Kemendag Ajak Masyarakat Ramaikan JMFW 2026

Parade Fashion Show JMFW 2026 turut menampilkan menteri dan wakil menteri perempuan di sejumlah kementerian. Selain itu hadir pula buyer dari 10 negara.