Tagging Pemutihan Bpjs

Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan 2025: 23 Juta Peserta Akan Untung, Total Rp 7,6 Triliun

Pemerintah hapus tunggakan BPJS Kesehatan Rp7,6 triliun untuk 23 juta peserta. Kebijakan rampung akhir November 2025, dorong akses layanan kesehatan merata.

Kabar Gembira! Pemerintah Siapkan Skema Penghapusan Tunggakan BPJS, Ini Penjelasan Lengkapnya

Cak Imin usulkan pemutihan tunggakan BPJS Kesehatan. BPJS siap jalankan jika ada payung hukum. Pengamat minta kajian fiskal dan sosial yang matang.