Tagging Balai Kota Bandung

Setelah Solo dan Semarang, Pemkot Bandung Tengah Perjuangkan Penerbangan Bandung-Yogyakarta

Penambahan jadwal penerbangan dari Bandara Husein Sastranegara ke Solo dan Semarang diharapkan meningkatkan mobilitas masyarakat dan sektor-sektor lainnya.

Peringati Hari Ibu, Walikota Farhan: Kontribusi Perempuan Terbukti Beri Dampak Nyata Bagi Kemajuan Daerah

Perempuan memiliki peran strategis sebagai ‘ibu bangsa’, baik dalam sejarah perjuangan kemerdekaan, maupun mengisi kemerdekaan melalui pembangunan setara.

Peringati HKN 2025, Kota Bandung Fokus Tekan Kasus TBC dan Stunting dan Tingkatkan Kepesertaan BPJS Kesehatan

Dua isu utama kesehatan masyarakat saat ini yakni TBC dan stunting. Program Cek Kesehatan Gratis dari pemerintah pusat sangat strategis untuk deteksi dini.

Pemkot Bandung Tutup Sementara Bandung Zoo, Dua Yayasan Didorong Selesaikan Secara Damai

Pemkot Kota Bandung memastikan, penutupan sementara Kebun Binatang Bandung dilakukan sebagai langkah menjaga ketertiban dan kejelasan pengelolaan aset daerah.

Pawai Juara Persib Digelar 25 Mei, Start dari Balai Kota hingga Finis di Gedung Sate! Simak Rutenya

Pawai juara Persib Bandung akan digelar pada Minggu, 25 Mei 2025. Rute pawai direncanakan dari Balai Kota hingga Gedung Sate. Persiapan pawai dimatangkan.

Gedung Bersejarah Bandung Terancam Hilang Jati Diri, Ini Langkah Berani Wali Kota Farhan

Gedung bersejarah meski tampak luar gedung masih terjaga, tapi interior di dalamnya justru sering berganti, menyesuaikan selera setiap wali kota yang menjabat.