Tagging Usd2

Transaksi Lampaui Target Capai Rp376,20 Triliun, Mendag Busan Resmi Tutup TEI ke-40

Khusus produk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di gelaran TEI ke-40 Tahun 2025 mencatatkan transaksi sebesar USD474,70 juta atau sekitar Rp7,80 triliun.

Pameran TEI 2025 Berakhir, KDEI Taipei Catat Potensi Transaksi Rp4,4 Miliar antara UMKM Indonesia dan Taiwan

Taiwan Food and Drugs Administration (TFDA) menetapkan persyaratan ketat terhadap pemasukan produk pangan olahan, termasuk batas kandungan bahan kimia.

Hadirkan Keunggulan Produk Indonesia Tanpa Batas, TEI 2025 Resmi Dibuka

TEI wujud nyata pelaksanaan Asta Cita Presiden dalam memperkuat hilirisasi dan industrialisasi nasional, serta perluas peran RI dalam rantai pasok global.

Neraca Perdagangan RI Januari-Juli 2025 Konsisten Tinggi, Surplus Kumulatif Capai USD23,65 Miliar

Surplus nonmigas Januari-Juli 2025 sebagian besar disumbang oleh perdagangan dengan sejumlah negara mitra utama, antara lain, AS, disusul India dan Filipina.

Di Pameran Vietfood Beverage & Propack 2025 Makanan Ringan Indonesia Raup Potensi Transaksi Rp4,28 Miliar

Pameran Vietfood 2025 lebih memberikan banyak potensi bisnis bagi peserta pameran Indonesia. Rata-rata pengunjung merupakan pengusaha dengan orientasi B2B.

Presiden Prabowo dan Pangeran MBS Bentuk Dewan Koordinasi Tertinggi RI-Arab Saudi USD27 miliar

Penandatanganan perjanjian dan MoU antara pelaku usaha Indonesia dan Arab Saudi mencapai USD27 miliar. Mencakup energi bersih, petrokimia, BBM penerbangan.

Misi Dagang Kemendag: Indonesia-Jepang Tandatangani 13 Kerja Sama Senilai USD200,8 Juta

Kementerian Perdagangan berkomitmen mendukung dan memfasilitasi pemangku kepentingan, termasuk usaha kecil dan menengah (UKM) dengan menggelar forum bisnis.