Tagging Seluruh Indonesia

Diluncurkan! Program Digitalisasi Pembelajaran Indonesia Cerdas, 75% Sekolah Sudah Terima Panel Interaktif

Peluncuran diikuti secara daring oleh 1.337 sekolah dari 38 provinsi, menandai langkah besar menuju pemerataan layanan pendidikan digital di seluruh Indonesia.

Program Bina Talenta Indonesia 2025 di Unpad, Merajut KeIndonesiaan Lewat Sains dan Inovasi Pendidikan

Program BTI tidak hanya menjadi ajang pembinaan talenta, tetapi juga ruang silaturahmi dan persaudaraan ilmiah antargenerasi dari seluruh pelosok nusantara.

Kepada KAI Presiden Prabowo Instruksikan Perbaikan Layanan dan Infrastruktur Perkeretaapian Nasional

Jelang masa libur Natal dan Tahun Baru, Presiden memberikan instruksi agar KAI mengecek secara menyeluruh jalur-jalur rawan yang berpotensi banjir dan longsor.

Cek Harga BBM Pertamina yang Berlaku 1 November 2025, Ada Kenaikan?

Harga BBM nonsubsidi Pertamina resmi naik per 1 November 2025. Cek perubahan harga Dexlite dan Pertamina Dex di seluruh Indonesia. Harga Pertamax tetap!

Menteri UMKM Maman Ajak ADKASI Perkuat Penyaluran KUR di Daerah

Pemkab dan anggota ADKASI diharapkan mampu mendorong munculnya nasabah baru dan kepala daerah untuk memperluas penyaluran KUR di wilayah masing-masing.

Rakor dengan 165 Kepala Sekolah Rakyat se-Indonesia, Mensos Ingatkan Tindaklanjut Talent DNA

Kepala sekolaht sebagai pucuk pimpinan juga harus memastikan sinergi antara guru, wali asuh, wali asrama dan seluruh tenaga kependidikan di Sekolah Rakyat.

Kemenkes Terbitkan Surat Edaran Percepatan Penerbitan Sertifikat Laik Higiene Sanitasi untuk Dapur MBG

Sebelum menerbitkan sertifikat, dinas kesehatan kabupaten/kota bersama puskesmas melakukan verifikasi dokumen persyaratan dan inspeksi kesehatan lingkungan.

Menteri UMKM Maman Ajak HMI Berdayakan Ekonomi, Tekankan Pentingnya Peran Pengusaha UMKM

Anggota HMI jangan hanya terjebak pada pasar politik untuk merebut kekuasaan. Jadi pengusaha lewat UMKM juga ceruk besar yang berkontribusi bagi masyarakat.

Buka APKASI Otonomi Expo, Presiden Prabowo Tekankan Efisiensi Anggaran untuk Kesejahteraan Rakyat

Dana hasil efisiensi dapat dialihkan untuk membiayai program prioritas masyarakat seperti irigasi, kesehatan, pendidikan, dan penguatan ketahanan pangan.

Di Apeksi Nite Carnival, Wamendag Roro Dorong UMKM Kediri Kembangkan Produk Bernilai Tambah Tinggi

Pada Januari-Juni 2025, tercatat 356 kegiatan dengan 33 negara mitra yang melibatkan 846 pelaku usaha. Dan 609 adalah pelaku UMKM dengan nilai USD 87,04 juta.