Tagging Pariwisata Bandung

Event MICE Jadi Andalan, Pemkot Bandung Hidupkan UMKM dan Pariwisata

Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, mendorong sektor MICE untuk menggerakkan ekonomi kreatif. Semua event didukung untuk hidupkan UMKM dan pariwisata.

Bandung Unggul di Tengah Gejolak Ekonomi: Inflasi Rendah dan Pariwisata Bergairah

Bandung catat inflasi terendah kedua di Jabar, pariwisata melesat, dan ekonomi stabil. Data BPS tunjukkan geliat positif tiga indikator utama pembangunan.

Bandara Husein Harus Dibuka Lagi! Wali Kota Bandung: Kertajati Bikin Rugi dan Mati Pariwisata

Wali Kota Bandung Muhammad Farhan desak pembukaan kembali Bandara Husein. Ia nilai pemindahan ke Kertajati tak efektif dan rugikan ekonomi Jawa Barat.

Okupansi Anjlok, Wali Kota Farhan Turun Tangan Selamatkan Hotel Bintang 3 di Bandung

Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, bakal all out selamatkan hotel bintang 3 yang terpuruk pasca Lebaran. MICE digencarkan, insentif siap digelontorkan!

Bandung dan Kota Xi’an Tiongkok Sepakat Jalin Kerja Sama Teknologi Digital dan Pendidikan!

Kota Bandung dan Kota Xi’an, Tiongkok menjalin kerja sama teknologi digital, pendidikan, dan pariwisata. Kunjungan delegasi membuka peluang bisnis baru!

Bandung X Beauty 2025 Banjir Pengunjung, Pemkot Janjikan Kemudahan Izin dan Dukung UMKM

Event Bandung X Beauty 2025 resmi dibuka di Trans Convention Center, Pemkot Bandung dukung penuh kemudahan izin, UMKM, dan peningkatan PAD dari wisatawan.

Survei BPS: Tingkat Penghunian Kamar di Hotel Bintang Turun selama Februari 2025

Tingkat Penghunian Kamar hotel bintang tertinggi tercatat di Provinsi Jakarta, sebesar 59,07%. Sedangkan TPK hotel bintang terendah tercatat di Papua Barat.