Tagging Ekspor

Kemendag Gelar Jejaring Bisnis untuk Ekspor, Perkuat Akses Pasar Global ke Enam Negara Mitra

Eksportir Indonesia mempresentasikan produk unggulan secara langsung sekaligus memperoleh masukan mengenai karakteristik dan regulasi pasar negara tujuan.

Ekspor Perdana, Durian Beku Senilai Rp2,08 Miliar dari Sulawesi Tengah Tembus Tiongkok

Durian beku Indonesia itu akan diolah menjadi berbagai produk bernilai tambah, antara lain durian potong untuk didistribusikan ke berbagai wilayah di Tiongkok.

Naik Lagi! HPE Konsentrat Tembaga dan Emas pada Periode Kedua Januari 2026

Penguatan HPE juga dipengaruhi faktor dinamika keuangan global. Pelemahan dolar AS mendorong peningkatan alokasi investasi ke aset komoditas emas dan perak.

Lewat Program S’RASA Kecap Indonesia Siap Maniskan Pasar Kuliner Belanda, Nilai Kontrak Capai Rp2 Miliar

Kecap Indonesia miliki karakter khas dan cita rasa unik yang belum tertandingi produk serupa di Belanda. Kecap Bango menjadi pilihan utama konsumen di Belanda.

Wamendag Roro Temui Importir Pakistan, Asia Selatan Peluang Besar bagi Eksportir Rempah Indonesia

Pertumbuhan impor rempah Pakistan 2023-2024 positif yakni 34,5%. Pada Januari-Oktober 2025, ekspor rempah RI ke negeri itu meningkat signifikan sebesar 42%.

BPS: Nilai Ekspor RI Januari–November 2025 Naik 5,61%, Surplus Neraca Perdagangan dari Sektor Nonmigas

Ekspor November 2025 senilai USD22,52 miliar, sementara Impor US$19,86 miliar. Jadi, neraca perdagangan November 2025 mengalami surplus USD2,66 miliar.

Dihentikan! Penyelidikan Antidumping Rebar Indonesia, Akses Pasar ke Australia Kian Terbuka

Ekspor rebar Indonesia ke Australia menunjukkan tren pertumbuhan selama periode 2020—2025. Namun, pada 2024 nilai ekspornya turun menjadi sekitar USD31 juta.

Tembus Pasar Eropa 2026: Cara Urus Sertifikat Karbon UMKM, Modal Kecil Cuan Melejit!

angan Sampai Ditolak! Ini Panduan Lengkap Urus Sertifikat Karbon UMKM 2026. Strategi Packaging Murah Tapi Mewah, Siap Tembus Pasar Uni Eropa Sekarang Juga!

HPE Konsentrat Tembaga dan Emas Periode Awal 2026 Kompak Menguat,Permintaan Global Meningkat

Kenaikan harga mineral penyusun konsentrat tembaga didorong meningkatnya permintaan global, terutama guna penuhi kebutuhan pengembangan industri energi listrik.

Dukung Kelancaran Ekspor Udang RI ke Amerika Serikat, KKP Tambah 17 alat Scanner Radioaktif Baru

Sampai 22 Desember 2025, sebanyak 954 kontainer dengan volume 20.454 ton senilai Rp3,6 triliun (USD215 juta), sedang dalam perjalanan menuju AS atau on water.