Berbagi Kasih di Saat Ramadan, Sido Muncul Salurkan Bantuan Rp200 Juta kepada 1000 Anak Yatim
Irwan Hidayat berpesan untuk selalu berbagi kepada sesama. Sekecil apapun bantuan yang diberikan pasti bermanfaat bagi penerimanya. Apalagi di saat Ramadan.