Tagging Malam

Presiden Prabowo Penuhi Undangan Santap Malam Pribadi Presiden Macron Di Istana Élysée

Jamuan santap malam pribadi di Istana Élysée ini tidak hanya bagian dari agenda diplomatik, tetapi juga jadi simbol kepercayaan memperkuat hubungan RI–Prancis

Tertibkan Kawasan Hutan Nasional, Presiden Prabowo Cabut Izin 28 Perusahaan

Perusahaan-perusahaan yang dicabut izin usahanya terdiri dari 22 PBPH Hutan Alam dan Hutan Tanaman, Serta enam perusahaan di bidang tambang, perkebunan PBPHH.

Presiden Prabowo Bentuk Satgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana, Mendagri sebagai Ketua

Satgas akan bekerja sesuai tahapan yang telah ditetapkan. Target prioritas pemerintah berfokus pada pembangunan hunian yang layak bagi para warga terdampak.

Setahun Program MBG, Presiden Prabowo: Jawaban Negara atas Masalah Gizi Anak

Presiden mengakui tidak menutup mata terhadap kekurangan dan potensi penyimpangan dalam pelaksanaan program MBG. Namun, tingkat keberhasilan capai 99%.

Diliburkan Dua Hari Saat Tahun Baru, 2.602 Sopir Dapat Kompensasi Rp500 Ribu Per Orang

Penyaluran kompensasi dilaksanakan Rabu, 31 Desember 2025, di Sport Center Arcamanik. Kegiatan dimulai pukul 08.00-15.00 WIB dengan sistem pembagian gelombang.

Tanpa Kembang Api, Pemprov Jakarta Rayakan Malam Pergantian Tahun Utamakan Kesederhanaan

Pemilihan lagu yang mengusung konsep kesederhanaan serta semangat untuk bangkit. Perayaan akan diisi pertunjukan video mapping dengan drone tanpa kembang api.

Walikota Farhan: Istigasah di Pendopo, Ulama dan Santri Doakan Bandung Tetap Berkah

Tradisi tawasul dan doa bersama di Pendopo Kota Bandung akan terus dilanjutkan. Pendopo juga jadi ruang spiritual yang hidup dan membawa kebaikan bagi warga.

"Duel Raksasa Akhir Tahun: Mampukah Juku Eja Jinakkan Persib Bandung di Depan Bobotoh?

PSM Makassar bertekad curi poin penuh di kandang Persib Bandung pada laga pamungkas 2025. Simak psywar Tomas Trucha jelang duel panas di GBLA malam ini!

Pemkot Bandung Tutup Teras Cihampelas, Larang Parkir Liar dan Petasan Saat Malam Tahun Baru

Demi keselamatan masyarakat, Teras Cihampelas dipastikan ditutup total pada malam Tahun Baru, sebab, ada kekhawatiran terhadap kekuatan struktur bangunan.

Menhub: Pelaksanaan Pembatasan Kendaraan Angkutan Barang Masa Nataru di Ruas Tol dan non-Tol Lancar

Di jalan tol, pembatasan diberlakukan 19 Desember 2025 pada 00.00-20 Desember pukul 24.00, 23 Desember-28 Desember pukul 00.00- 24.00 dan 2-4 Januari 2026.