Tagging Keuangan Syariah

Magang Pengurus Kopdes Merah Putih Batch Pertama Dimulai di Koperasi Pondok Pesantren Al Ittifaq Ciwidey

Kopontren Al-Ittifaq satu contoh sukses dalam penerapan pertanian terpadu. Al-Ittifaq menggabungkan produksi, manajemen, dan pemasaran secara profesional.

Lampaui Target, JMFW 2026 Catat Transaksi USD 19,51 Juta, Buktikan Daya Saing Modest Fashion Indonesia

Sekitar Rp122,23 miliar (37,97%) dari total transaksi dicatatkan oleh pelaku UMKM. Capaian itu berkat kerja sama kreativitas desainer dengan berbagai pihak.

Capai transaksi Rp3,1 triliun, ISEF 2025 Kokohkan Langkah Indonesia Menuju Pusat Halal Dunia

ISEF 2025 melibatkan lebih dari 700 pelaku usaha syariah, termasuk UMKM halal dan industri, lembaga keuangan syariah, investor, dan dihadiri 89 ribu pengunjung.

ISEF 2025 Resmi Dibuka, Sinergi Mewujudkan Indonesia Pusat Ekosistem Halal Dunia

ISEF ke-12 diselenggarakan selama sepekan, 8-12 Oktober 2025, di JIEXPO, Convention Center, dengan melibatkan stakeholder eksyar domestik dan internasional.

Dorong Sinergi Produk Halal dan Jasa Keuangan Syariah, Kemenkeu dan BPJPH Jalin Kerja Sama

Produk halal belum cukup apabila tidak diikuti dengan jasa keuangan yang halal. Sebab itu Kemenkeu mendorong penerbitan Surat Berharga Syariah Negara (SBSN).

Festival Pasar Rakyat 2025: Menghidupkan Pasar Rakyat, Menguatkan Ekonomi Sumatra

Festival digelar di berbagai kota di Sumatra, mulai dari Bukittinggi, Medan, Banda Aceh, hingga Bengkulu. Tema Menciptakan Nilai Bersama untuk Kesejahteraan.

Catat Total Penjualan Capai Rp6,8 miliar, Festival Ekonomi Syariah (FESyar) Jawa 2025 Berakhir

FESyar Jawa merupakan rangkaian ke-3 menuju Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2025 yang akan diselenggarakan pada 8 – 12 Oktober 2025 di Jakarta.

Keuangan Syariah Indonesia Jadi Sorotan, Mahasiswa Australia Studi Banding ke BSI

Mahasiswa Melbourne University mengunjungi BSI untuk studi banding. Mereka kagum dengan sistem keuangan syariah Indonesia yang terbukti tangguh dan inklusif.

BSI International Expo 2025 Tembus Transaksi Rp2,66 Triliun, Catat Rekor Baru!

BSI International Expo 2025 catat transaksi Rp2,66 triliun dan lebih dari 60.191 pengunjung. Event tahunan ini tampilkan ekosistem halal & keuangan syariah.

Laba Melejit! Bank Emas BSI Raup Keuntungan Double Digit Berkat Inovasi Digital

Laba bersih BSI triwulan I 2025 tumbuh 10% YoY ke Rp1,88 triliun, didorong inovasi digital, bisnis emas naik 81,99%, dan fee based income tumbuh signifikan.