Ide Usaha Kuliner Khas Garut, Simak Tips Sukses Jualan Makanan di Bulan Ramadan
Bulan Ramadan jadi momen tepat untuk memulai usaha kuliner. Selain meraih keuntungan, bisa juga ikut memeriahkan suasana Ramadan dengan sajian hidangan lezat.