Miliaran Dana Desa Tahap Dua tak akan Cair Jika Koperasi Desa Merah Putih yang Dibentuk Dibiarkan tak Jelas
Syarat pencairan dana desa 2025 kini wajib melalui pembentukan Koperasi Merah Putih. Program prioritas Prabowo Subianto ini mengatur dana desa tahap dua.