Tagging Kelestarian

Peringati Maulid, Menag Kenalkan Konsep Ekoteologi, Tekankan Harmoni antara manusia, alam, dan Sang Pencipta

Ekoteologi adalah ajakan untuk melakukan transformasi dalam cara berinteraksi bersama alam, dengan menjadikan nilai kasih sayang sebagai landasan keberagamaan.

Program BRI Peduli Sukses Transplantasi Terumbu Karang di Pulau Maratua, Berau, Kaltim

Muhammad Ilyas, Ketua Maratua Peduli Lingkungan, mengungkapkan bahwa dalam pelaksanaan program BRI Peduli, fragmen karang yang mati telah diganti sepenuhnya.