Tren dan Strategi Pameran Otomotif Terbaru Hadir di IIMS 2026, Digelar 5-15 Februari 2026
IIMS 2026 tidak cuma sebagai pameran, tetapi bagian dari upaya menjaga kepercayaan dan asa industri otomotif nasional. IIMS 2026 hadirkan dua program baru.